Senin, 19 Maret 2018

Harga Tiket Masuk Jawa Timur Park 1 Terbaru 2018

Harga Tiket Masuk Jawa Timur Park 1 Terbaru 2018


Harga Tiket Masuk Jawa Timur Park 1 Terbaru 2018. Halo sobat bagaimana dengan kabar kalian yang telah menajalani aktivitas sehari - sehari ingin melepasakan rasa penat dan ingin melakukan liburan,  anda dapat mencoba datang ke salah satu tempat wisata yang berada Kota Batu yang terkenal akan buah apelnya dan udaranya sangat segar cocok untuk melakukan liburan bersama rekan - rekan sobat maupun keluarga sobat, nama wisata ini adalah Jawa Timur Park 1. Bagi anda yang berada di luar kota jangan kahwatir di sana banyak menyediakan banyak penginapan, hotel maupun vila yang banyak di sewakan dengan harga yang berbeda - beda.


Jika sobat berasal dari luar kota sebelum berkunjung ke Kota Batu sebaiknya sobat mulai mencari dan memboking tempat menginap yang nyaman dan dekat dengan lokasi wisata. Selain itu Jawa Timur Park 1 juga sangat lengkap, karena anda dapat belajar dan bermain sekaligus menikmati kuliner yang enak dengan harga yang terjangkau.


Di Jawa Timur Park terdapat beragam fasilitas dan wahana  yang dapat anda nikmati bersama dengan keluarga anda, berikut ini fasilitas dari Jawa Timur Park 1 bila anda berkunjung ke sana wajib untuk anda ketahui semua fasilitas dan permainannya.


Fasilitas terbagi dalam beberapa wahanya 
Wahana Ekstrim Terdiri dari :
  • Pendulum 360
  • Aero Test
  • Air Borne Shot
  • Super Loop Coaster
  • Flying Tornado 
  • Volcano Coaster
Wahana Keluarga terdiri dari :
  • Water Boom
  • Fish Park
  • Rumah Pipa
  • Columbus
  • Sky Swinger
  • Tur Bus
  • Mamogu Show
  • Bumper Car
  • Sky Coper 
Wahana Anak terdiri dari :
  • Mid Skater
  • Candy Kingdom
  • Bouncy Castle
  • Convoy Car
  • Mini Jet
  • Froggy 
 Wahana Edukasi terdiri dari :
  • Pos Indonesia
  • Binatang Mitologi
  • Sentra Batik
  • Taman Prasejarah
  • Sciente Center
  • Keraton Nusantara
  • Etnik Papua
  • Taman Sejarah
  • Galeri Etnik Nusantara 


Berikut Fasilitas yang berada di Jawa Timur Park 1 :
  • Foodcourt
  • Ruang Bilas dan Ganti
  • Pusat Informasi
  • Ruang Ibu dan Bayi
  • Difabel Toilet
  • Ambulance
  • Kursi Roda
  • Klinik
  • Kereta Pengantaran
  • Toilet Gratis
  • Musholla
  • Parkir Area




Harga Tiket Masuk Regular Jawa Timur Park 1 :

  • Harga Tiket Weekday - Rp. 85.000 ( Senin - Kamis )
  • Harga Tiket Weekend - Rp. 100.000 ( Jumat, Sabtu, Minggu, hari libur nasional dan High Season )
  • Harga sewaktu - waktu dapat berubah dari kebijakan manajemen wisata
Jam Oprasional Jawa Timur Park 1 :

  • Setiap Hari mulai Pukul 08.30 - 16.30


Demikian info  Harga Tiket Masuk Jawa Timur Park 1 Terbaru 2018, semoga informasi ini dapat berguna bagi sobat untuk dapat berkunjung bersama kelurga dan kerabat - kerabat sobat. Pastinya akan menjadikan libuaran anda berkesan dan menghilangkan rasa penat setelah sehari - hari melakukan aktivitas.

Artikel Terkait

Harga Tiket Masuk Jawa Timur Park 1 Terbaru 2018
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email